Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

GROSIR SUSU KAMBING GOMARS DI MADIUN

Susu kambing etawa telah terkenal manfaatnya di manca negara. Indonesia adalah salah satu negara penghasil susu kambing etawa. Dengan dikemas dalam bentuk serbuk, susu kambing etawa kian mudah di dapatkan dan dinikmati di Madiun dengan harga terjangkau.

Grosir minuman serbuk susu kambing Etawa Gomars di Madiun siap melayani pesanan susu kambing etawa dengan rasa yang gurih. Tidak hanya enak, susu kambing etawa Gomars Madiun menjadi nutrisi pendamping terapi anda


 MINUMAN SERBUK SUSU KAMBING ETAWA GOMARS

komposisi: Susu kambing bubuk, gula jagung, krimer nabati
BPOM RI MD 805013017071










Apakah manfaat dan keunggulan susu kambing etawa yang digunakan sebagai bahan baku Susu GOMARS? mari kita simak uraian berikut ini:


Meski tak sepopuler susu sapi, namun susu kambing sudah mulai dikenal di masyarakat. Pasalnya, susu kambing ini lebih aman dikonsumsi untuk mereka yang memang alergi terhadap lemak susu. Di Timur Tengah, susu kambing sudah dikonsumsi lebih dari 1000 tahun silam.


Dr Rini Damayanti Moedji dan Bernardius T Wahyu Wiryanta dalam buku Khasiat dan Manfaat Susu Kambing, Susu Terbaik dari Hewan Ruminansia memaparkan, beberapa khasiat susu kambing bagi tubuh manusia. Antara lain, susu kambing bersifat antiseptik alami dan membantu menekan pembiakan bakteri dalam tubuh dan bersifat basa (alkaline food) sehingga aman bagi tubuh.
Bahkan menurut Journal of American Medicine, susu kambing adalah makanan paling lengkap yang diketahui-- mengandung vitamin, mineral, elektrolit, unsur kimiawi, enzim, protein, dan asam lemak yang mudah dimanfaatkan tubuh Anda.

Bahkan, tubuh Anda dapat mencerna susu kambing hanya dalam 20 menit. Bandingkan dengan 2-3 jam yang dibutuhkan untuk mencerna susu sapi.  Komposisi dan struktur lemak susu kambing dan sapi memang berbeda. Butiran lemak susu kambing berukuran 2 mikrometer, sementara lemak susu sapi berukuran 2,5 – 3,5 mikrometer. Dengan ukuran lemak lebih kecil, susu kambing lebih cepat terdispersi dan campurannya lebih homogen.

Susu kambing adalah susu yang paling mirip dengan susu ibu dari segi komposisi, nutrisi, dan sifat kimia alami. Hal ini membuat susu kambing menjadi makanan ideal untuk menyapih anak. Eter gliserol yang jauh lebih tinggi pada susu kambing dibandingkan pada susu sapi juga membuat beberapa dokter merekomendasikannya untuk perawatan gizi bayi yang baru lahir.







Susu kambing GOMARS ini tanpa campuran kimia dan mengandung gizi lengkap sehingga bagus menjaga dan mengobati  berbagai penyakit. Cocok untuk segala usia dan nilai gizinya hampir setara dengan ASI

Kandungan Susu Kambing Etawa GOMARS diantaranya : 


Flourin yang bagus untuk penderita asma,bronchitis, tbc, Asam Amino berfungsi sebagai pembentuk insulin cocok untuk penderita Diabet, Cynokobalamin berfungsi membantu pembentukan zat hb penderita demam berdarah dan Anemia, Kalium  berguna untuk menstabilkan darah rendah dan tinggi, Vitamin B3 berfungsi atasi sel kanker dan mampu mengurangi efek kemoterapi, Kalsium membantu pertumbuhan, memadatkan tulang serta mencegah osteoporosis, Medium Chain Tryglise untuk progam dietary dan stroke, Lactoglobulin berfungsi untuk penahan  protein karena alergi, Vitamin B2, B3  memiliki fungsi mengembangkan kecerdasan otak anak dalam memperbaiki daya ingat.


Kandungan fluorine yang terdapat pada susu kambing berkisar 10 sampai 100 kali lebih besar dibandingkan susu sapi. Kandungan fluorine bermanfaat sebagai antiseptik alami dan dapat membantu menekan pembiakan bakteri di dalam tubuh.

Bisa membantu pencernaan dan menetralisir asam lambung, menyembuhkan reaksi-reaksi alergi pada kulit, saluran napas dan pencernaan. Hal tersebut telah dibuktikan seorang ahli nutrisi Amerika, Dr Bernard Jensen PhD. Beliau meneliti manfaat susu kambing yang menjadi salah satu binatang ternaknya di Escondido, New Mexico, Amerika Serikat. “Karena kandungan gizinya, susu kambing bisa membantu meningkatkan daya tahan tubuh,” kata Bernard.

Bernard mengatakan, susu kambing mulai banyak direkomendasikan untuk susu bayi, anak-anak maupun orang dewasa yang alergi terhadap susu sapi. “Susu kambing kini cukup populer meski harganya lebih mahal jika dibandingkan susu sapi,” katanya.

Menurut penelitian, susu kambing bukan saja mengandung sedikit lemak susu, namun juga tinggi akan kandungan nutrisi lainnya. Sebut saja vitamin D, vitamin B12, vitamin C, vitamin A, sodium, potasium, selenium, kalsium, asam folat dan juga zat besi.

Sebuah penelitian atas orang-orang berumur di atas 100 tahun di 90 negara seperti Margaret Patton yang meninggal pada usia 137, Jonathan Hartop yang berjalan 9 mil sehari pada usia 136 dan hidup sampai 138 tahun, Thomas Parr yang hidup 152 tahun dan Peter Czartin dari Austria hidup sampai 184 tahun, menunjukkan bahwa mereka semua rajin meminum susu kambing. Konon, Mahatma Gandhi dapat segera bugar kembali setelah berpuasa lama karena meminum susu kambing.

Beberapa manfaat susu kambing bagi kesehatan adalah:


Memperkuat tulang
Susu kambing merupakan sumber kalsium, sehingga melindungi tubuh dari beberapa sel kanker, keropos tulang, serta gejala PMS.

Kesehatan jantung
Berkat tingginya kalium yang dikandungnya, susu kambing baik untuk jantung--mengatur tekanan darah, mengurangi risiko stroke, serta membantu menahan aterosklerosis (radang pada pembuluh darah).

Turunkan berat badan
Susu kambing memiliki kandungan protein  yang baik sehingga dengan meminum sedikit susu kambing sesudah makan dapat membakar lemak lebih cepat.

Penambah energi
Protein serta riboflavin (vitamin B2) dalam susu kambing bagus untuk menambah tingkat daya. Misalnya Anda menjadi kekurangan daya atau tetap merasa letih di siang hari, cobalah tambahkan susu kambing pada diet Anda.

Baik untuk pencernaan
Susu ini tidak berisi protein kompleks yang merangsang reaksi alergi seperti pada susu sapi. Selain itu, karena mempunyai ukuran molekul yang lebih kecil daripada susu sapi membuat susu kambing ini relatif lebih aman bagi pencernaan daripada susu sapi.

Susu kambing tidak menekan sistem kekebalan
Susu kambing membasakan sistem pencernaan. Susu ini berisi alkali basa sehingga tidak menghasilkan asam dalam sistem usus.

Susu kambing membantu meningkatkan pH aliran darah
Susu kambing mengandung asam lemak seperti asam kaprilat dan kaprat yang sangat antimikroba. (Mereka benar-benar membunuh bakteri yang digunakan untuk menguji keberadaan antibiotik dalam susu sapi!)

Susu kambing tidak menimbulkan lendir dan tidak merangsang respons pertahanan sistem kekebalan tubuh manusia.

Susu kambing merupakan sumber yang kaya mineral selenium sebagai nutrisi yang diperlukan untuk kekebalan tubuh dan bersifat antioksidan.

Sumber : Dyah Sushanty-FTP Universitas Brawijaya
http://sinarharapan.co/sehat/read/19855/kenali-gizi-susu-kambing

Dimanakah anda bisa mendapatkan susu etawa GOMARS?

JL LETJEND. MT HARYONO 7 MADIUN

SELATAN BANGJO KLEGEN MADIUN


SEBELAH UTARA APOTEK PRIMA




Untuk wilayah kota Madiun minimal 5 kotak, kabupaten Madiun minimal 10 kotak bisa mendapatkan layanan pengiriman free ongkir

                        Mas Endro Susanto, SE
Telp/hp, 0351455233, 08817189052